Bahaya Menggunakan Charger Kodok Untuk Baterai Smartphone
Bahaya Menggunakan Charger Kodok - Tahukah anda sangat tidak dianjurkan menggunakan Charger Kodok Untuk Baterai Smartphone.
Bahasa Menggunakan Charger Kodok - Charger Universal atau biasa dikenal dengan Charger Kodok ternyata memiliki bahaya untuk kesehatan Baterai Smartphone anda. Banyak orang menggunakan Charger Kodok ini sebagai alternatif karena tidak memiliki Charger Smartphone atau Socket Charger rusak.
Perlu anda ketahui bahwa Charger Universal atau Charger Kodok tidak bisa mengendalikan arus listrik yang masuk ke dalam baterai, dan parahnya lagi tidak tau kapan baterai itu penuh dan harus dicabut.
Effek Terburuk Dari Penggunaan Charger Ini Adalah:
Charger Kodok |
Perlu anda ketahui bahwa Charger Universal atau Charger Kodok tidak bisa mengendalikan arus listrik yang masuk ke dalam baterai, dan parahnya lagi tidak tau kapan baterai itu penuh dan harus dicabut.
Effek Terburuk Dari Penggunaan Charger Ini Adalah:
- Mengakibatkan kebocoran baterai
- Baterai kembung dan jadi gampang rusak
- Dan bisa menyebabkan baterai terbakar hingga meledak
- Jika anda tidak mempunyai Charger Smartphone, Sangat tidak dianjurkan untuk menggunakan Charger Kodok, lebih baik anda membeli Charger Yang Sesuai Dengan Smartphone Anda.
- Bila Socket Charger Rusak, Alangkah baiknya anda segera datang ke service hp untuk mengganti atau memperbaikinya.
- Dan jika terpaksa anda harus menggunakan Charger Kodok, pilihlah Charger Kodok yang memiliki layar digital untuk mengetahui posisi baterai sudah terisi penuh atau belum.
No comments
Post a Comment