Cara Menghapus File Thumnail Secara Permanen
File dan folder thumbnails merupakan sebuah file sampah atau cache dari aplikasi galeri di handphone android kita, biasanya thumbnails ini terletak di Memory Telepon/DCIM/.thumbnails dan berisi biasanya gambar gambar beresolusi kecil dan juga dua atau lebih file berukuran jumbo atau besar hingga bergiga giga.
Walaupun file thumbnails ini kadang tidak begitu berpengaruh pada penyimpanan android kita alias tidak memakan ruang memory android kita, namun ada juga handphone android yang kehabisan ruang penyimpanan akibat file thumbnails ini karena filenya yang berukuran jumbo.
File thumbnails ini terbentuk dari aplikasi galeri di android kita, biasanya setelah kita mengambil sebuah photo dari android kita, maka begitu kita membuka galery maka akan muncul cuplikan gambar berukuran kecil terlebih dahulu sebagai pratinjau, nah gambar berukuran kecil tersebutlah yang akan menumpuk pada folder .thumbnails di memory telepon android kita, dan manfaat adanya file thumbnails ini adalah agar saat membuka galery jadi lebih cepat tanpa harus loading yang lama, namun photo photo yang kamu hapus dari galery akan masih terlihat di folder thumbnails yang terletak di Memory telepon di folder DCIM ini.
Dan untuk menghapus file thumbnails ini ada satu cara jitu agar file ini begitu di hapus tidak muncul lagi dan lagi, simak langkah langkah untuk menghapus file thumbnails pada smartphone android:
Langkah-Langkag Menghapus File .Thumbnails Di Android
Dan sekarang file thumbnails yang bikin memory bengkak atau bikin memory telepon cepat penuh sekarang tidak akan muncul lagi, dan tenang file yang kita buat tadi tidak akan bertambah ukurannya dan akan menjadi tetap 0KB.
Nah itulah sekilas tentang tutorial menghapus file thumbnails selamanya dan tidak akan muncul lagi, dan semoga artikel di atas bisa bermanfaat bagi anda yang telah membacanya, terimakasih.
S: sebarkancara.com
Walaupun file thumbnails ini kadang tidak begitu berpengaruh pada penyimpanan android kita alias tidak memakan ruang memory android kita, namun ada juga handphone android yang kehabisan ruang penyimpanan akibat file thumbnails ini karena filenya yang berukuran jumbo.
File thumbnails ini terbentuk dari aplikasi galeri di android kita, biasanya setelah kita mengambil sebuah photo dari android kita, maka begitu kita membuka galery maka akan muncul cuplikan gambar berukuran kecil terlebih dahulu sebagai pratinjau, nah gambar berukuran kecil tersebutlah yang akan menumpuk pada folder .thumbnails di memory telepon android kita, dan manfaat adanya file thumbnails ini adalah agar saat membuka galery jadi lebih cepat tanpa harus loading yang lama, namun photo photo yang kamu hapus dari galery akan masih terlihat di folder thumbnails yang terletak di Memory telepon di folder DCIM ini.
Dan untuk menghapus file thumbnails ini ada satu cara jitu agar file ini begitu di hapus tidak muncul lagi dan lagi, simak langkah langkah untuk menghapus file thumbnails pada smartphone android:
Langkah-Langkag Menghapus File .Thumbnails Di Android
- Langkah pertama adalah kamu perlu menginstall aplikasi bernama Root Explorer | Fast Download (Bisa download di play store atau di gugel)
- Kemudian buka aplikasi Root Explorer dan masuk ke Memory Telepon/DCIM/.thumbnails (hapus folder thumbnails tersebut)
- Sekarang klik icon (Tambah) yang saya lingkari
- Klik "FILE" karena kita akan membuat file
- Buat file bernama .thumbnails igat pakai titik ya
- Dan klik saja oke untuk menyimpan
Dan sekarang file thumbnails yang bikin memory bengkak atau bikin memory telepon cepat penuh sekarang tidak akan muncul lagi, dan tenang file yang kita buat tadi tidak akan bertambah ukurannya dan akan menjadi tetap 0KB.
Nah itulah sekilas tentang tutorial menghapus file thumbnails selamanya dan tidak akan muncul lagi, dan semoga artikel di atas bisa bermanfaat bagi anda yang telah membacanya, terimakasih.
S: sebarkancara.com
No comments
Post a Comment